Selasa, 18 Oktober 2016

Pacaran Haram! TITIK.




 

Begitulah cinta, sungguh hal yang telah banyak menjerumuskan kaum muslimin ke dalam jurang kenistaan manakala tidak berada pada jalur yang benar. sudah tidak tahu lagi mana cinta yang dibolehkan dan dilarang.
.
.
Kalo dikatakan gak usah kamu pacaran maka serentak akan mengatakan "lha kalo gak pacaran gimana bisa mengenal calon pendamping kita?",
kalo dikatakan pacaran itu haram maka akan dijawab "pacaran yang gimana dulu... " beginilah keadaan kaum muda sekarang, racun syubhat, dan racun membela hawa nafsu.
.
.
Jika ada yang mengatakan bahwa pacaran belumlah dapat dikatakan sebagai perbuatan menuju zina, maka kita katakan kepadanya bukankah orang yang paling tahu tentang perkara yang dapat mendekatkan ummatnya ke surga dan menjauhkannya dari api neraka telah mengatakan :

وَ احْفَظُوْا فُرُوْجَكُمْ وَ غَضُّوْا أَبْصَارَكُمْ وَ كَفُّوْا أَيْدِيَكُمْ “

Jagalah kemaluan kalian, tundukkanlah pandangan-pandangan kalian dan tahanlah tangan-tangan kalian”. (HR. Ahmad no. 323).
.
Dalam hadits yang mulia ini terdapat perintah untuk menundukkan pandangan, Maka renungkan wahai saudaraku
.
.
apakah lebih layak orang –bukan suami istri­­– yang tidak sedang dalam keadaan beribadah kepada Allah untuk berdekatan, berdua-duan dan bermesra-mesraan serta merasa aman dari perbuatan menuju zina padahal Nabi shallallahu ‘alaihi wa sallam yang mulia mengatakan yang demikian !!!?? Bukankah Rasulullah telah menyatakan :

ما نَهَيتُكُمْ عَنْهُ ، فاجْتَنِبوه
. ُ “Semua perkara yang aku larang maka jauhilah" (HR. Bukhori no. 7288).

Sumber : https://www.instagram.com/p/BLrjmGigxQs/?taken-by=duniajilbab


0 komentar:

Posting Komentar